Apa Yang Menjadi Keunggulan Sewa LED Screen Panggung?

Sewa LED screen panggung

Sewa LED screen panggung adalah salah satu cara agar panggung terlihat lebih menonjol. Panggung bisa mendapatkan perhatian audiens yang datang daripada area lainnya. Menyewa bisa menjadi solusi untuk kebutuhan LED screen sementara atau hanya sesekali saja. Karena jika harus beli, biaya pembelian dan perawatannya lebih mahal.

LED screen merupakan panel-panel yang berbentuk seperti TV layar lebar. Memiliki tampilan visual dengan pencahayaan yang maksimal. Sehingga mampu menampilkan konten-konten video yang mampu menarik perhatian audiens dengan maksimal. Lalu mengapa memilih sewa LED screen di panggung dan bagaimana cara mencarinya? Artikel ini akan membahas selengkapnya untuk Anda.

Kelebihan Memilih Sewa LED Screen Panggung

Kebutuhan LED screen untuk panggung pada sebuah event pameran, seminar, atau acara lainnya memang sangat tinggi. Namun sebagian user lebih memilih menyewa daripada membeli. Karena sewa memiliki banyak keunggulan, antara lain:

Jauh Lebih Hemat

LED screen merupakan teknologi terbaru yang harganya cukup mahal. Dengan pemakaian yang jarang-jarang, user biasanya lebih memilih menyewa daripada membeli. Karena menyewa ternyata lebih hemat daripada membeli. User hanya perlu mengeluarkan biaya sewa yang jauh lebih murah daripada membeli.

Sewa LED screen panggung

Dengan menyewa, user hanya perlu mengeluarkan biaya hanya ketika menggunakan saja. Penghematan biaya yang cukup besar ini bisa menjadi salah satu langkah efisiensi biaya selama event berlangsung. Sehingga pelaksanaan event lebih maksimal meski dengan biaya yang minimal.

Hemat Biaya Perawatan

Tidak hanya menghemat biaya pembelian saja. Ternyata juga bisa menghemat biaya perawatan. LED screen membutuhkan biaya perawatan yang tidak sedikit. Dengan menyewa, tidak perlu mengeluarkan biaya perawatan yang cukup mahal. Karena langsung kembali kepada pemilik setelah sewa selesai.

Sama seperti tidak adanya biaya pembelian. Tidak adanya biaya perawatan juga akan mengurangi biaya pengadaan event. Sehingga event lebih hemat, efektif, dan efisien. Bisa berlangsung dengan maksimal meski biaya yang dikeluarkan sangat minimal.

Baca Juga : 8 Kelebihan Kalau Sewa TV untuk Pameran

Fleksibel Juga

Sewa menyediakan fleksibilitas yang sangat tinggi. Anda bebas memilih ukuran LED screen sesuai kebutuhan. Bahkan jika kebutuhan ukuran itu berganti-ganti antara satu event dengan event lainnya, bebas menentukan. Tanpa harus terbebani dengan biaya pembelian yang sangat mahal.

Fleksibilitas ini juga ada dalam hal waktu. Dengan menyewa, bebas menentukan kapan saja waktu yang dibutuhkan. Tinggal menghitung berapa besar biaya sewa hariannya. Atau bahkan ada jasa sewa LED screen yang akan memberikan harga sewa lebih murah jika menyewa dalam hitungan bulanan.

Mudah Pemasangan

Pemasangan LED screen di panggung memang mudah. Tapi hanya bisa dilakukan oleh ahlinya atau orang-orang tertentu saja. Bagi Anda yang masih awam dengan cara pemasangan LED screen, menyewa adalah solusi terbaik. Karena tidak perlu memikirkan cara pemasangan yang rumit. Ada tim ahli khusus yang akan membantu memasang dan membongkar.

Kemudahan pemasangan inilah yang membuat user lebih memilih menyewa LED screen daripada membelinya. Sehingga lebih praktis dan ekonomis untuk berbagai event yang membutuhkan LED screen.

Sewa LED screen panggung

Ini Dia yang Mempengaruhi Harga Sewa LED Screen 

Ada banyak jasa sewa LED screen panggung yang menawarkan jasanya di internet. Setiap LED screen memiliki harga sewa yang berbeda-beda. Berikut beberapa hal yang mempengaruhi harga sewa LED screen:

Metode Instalasinya

Ada dua jenis LED screen untuk panggung. Yang diletakkan di atas panggung dan yang menggantung menggunakan struktur instalasi tertentu. Semakin rumit struktur instalasi maka semakin mahal harga sewanya. Karena membutuhkan pemasangan tim ahli tertentu.

Selain itu, semakin lebar ukuran LED screen, semakin mahal pula harga yang harus Anda keluarkan. Oleh sebab itu, sebelum memutuskan akan menyewa yang mana, sebaiknya pertimbangkan dengan kebutuhan dan kemampuan finansial. Jangan sampai sewa LED screen akan menjadi beban finansial penyelenggara.

Jumlah Peralatan 

Semakin rumit pemasangan, semakin banyak pula peralatan yang diperlukan. Ini juga akan mempengaruhi harga sewa LED screen. Seperti jumlah video prosesor, frame, kabel, dan berbagai peralatan pendukung lainnya. Termasuk juga tim yang membantu proses pemasangan dan pembongkaran. Semakin banyak tim, semakin mahal pula harga yang harus Anda bayarkan.

Maka dari itu, jika keuangan terbatas, sebaiknya pilih LED screen dengan peralatan yang minim. Ini akan membantu menghemat budget sewa LED screen untuk panggung maupun untuk kebutuhan lainnya.

Jarak

Jauh dekatnya jarak antara tempat sewa dan lokasi event juga mempengaruhi harga sewa. Semakin jauh jarak, semakin tinggi pula harga sewa yang harus Anda keluarkan. Oleh sebab itu, lebih baik pilih tempat penyewaan yang jaraknya tidak terlalu jauh dari lokasi event.

Atau jika tipe LED screen yang Anda inginkan hanya ada di tempat penyewaan yang lokasinya sangat jauh, harus bersiap mengeluarkan budget lebih. Tapi ini cukup sepadan dengan kesan yang akan didapatkan dengan penggunaan LED screen pada panggung ini.

Sewa LED screen panggung

Durasi Sewa LED-nya

Semakin lama waktu sewa layar LED panggung panggung, semakin mahal pula harga sewa yang harus Anda keluarkan. Harga sewa dihitung dari mulai barang keluar dari gudang, proses pemasangan, pemakaian, hingga kembali lagi ke gudang. Jika tidak ingin mengeluarkan budget berlebihan, harus lebih efektif waktu dalam pemanfaatan LED screen ini.

Itulah manfaat keunggulan dan hal-hal yang mempengaruhi harga sewa LED screen panggung. Secara keseluruhan, menyewa LED screen di http://koi8production.com/ jelas lebih terjangkau daripada harus membeli. Jika penggunaan hanya di waktu-waktu tertentu saja.

Informasi Kontak Kami :

WhatsApp : +6289-9662-4109

Instagram : @koilapan8

Facebook
WhatsApp
Twitter
LinkedIn
Pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

ABOUT DIRECTOR
KOI8 PRODUCTION

Koi8 Production adalah perusahaan layanan jasa di bidang rental multimedia professional dengan pengalaman lebih dari 10 tahun. Hingga saat ini Koi8 Production telah menangani lebih dari 5000 event baik skala nasional maupun internasional.

RECENT POSTS